Minggu, 23 Oktober 2022

Materi Ajar Senin 24 Oktober 2022 " Tema 3 Tugasku Sehari Hari (Sub tema 2) Tugasku Sehari Hari di Sekolah PB. 6

 


            APTISI – Rizka Tazkiroh 1711497011

Hari / Tanggal              = Senin 24 Oktober 2022

Tema     ( 3 )                 :Tugasku Sehari Hari

Subtema   (2)               : Tugasku Sehari Hari di Sekolah

Pembelajaran               :6

Alokasi Waktu             :  1 x Pertemuan

KD (kompetensi Dasar Pembelajaran 

· Pembelajaran6

·         (SBDP 4.3)

Meragakan gerak keseharian dan alam dalam tari.

·         (Matematika  4.5)

Mengurutkan nilai mata uang serta mendemonstrasikan berbagai kesetaraan pecahan mata uang.

·       (Bahasa Indonesia3.3) Menentukan kosakata dan konsep tentang lingkungan geografis, kehidupan ekonomi, sosial, dan budaya di lingkungan sekitar dalam bahasa Indonesia atau bahasa daerah melalui teks tulis, lisan, visual dan/atau eksplorasi lingkungan.

 

Tujuan Pembelajaran :

·   SBDP:      Dengan mengamati teks dan penjelasan guru, siswa mampu melakukan gerakan koordinasi kepala, tangan, dan kaki pada kegiatan menari.

·    Matematika :     Dengan melakukan kegiatan jual beli, siswa menentukan nilai pecahan uang yang setara.

·    Bahasa Indonesia :     Dengan kegiatan diskusi, siswa menemukan makna kosakata tentang kehidupan ekonomi di pasar.

 


·  

1. Sapaan

Assalamualaikum wr.wb

Bismillahirahmanirahim ...

Tabik pu ..

 Good Morning anak sholeh dan sholehah kelas 2A 😊

How are you today ? semoga selalu diberikan kesehatan dan kesempatan belajar sehingga ilmunya barokah. 

2. Apersepsi

   Ananda sholeh sholeha, masi ingatkah kalian tentang materi yang sudah kita bahas pada hari selsa kemarin , kita sudah membahas materi tema 3 subtema 2 pb 5  diantaranya tentang" Kerja sama adalah suatu usaha bersama antara individu atau kelompok sosial untuk mencapai tujuan bersama. Kerja sama dilakukan sejak manusia berinteraksi dengan sesamanya. Kebiasaan dan sikap mau bekerja sama dimulai sejak kanak-kanak, mulai dalam kehidupan keluarga lalu meningkat dalam kelompok sosial yang lebih luas.


3. Materi ajar & Ringkasan Materi  Pemebelajaran

Yukk kita simak penjelasan materi tema 3 subtema 2 pb 6


Let’s check this video

VIDEO PEMBELAJARAN 

6


 Kerja sama adalah suatu usaha bersama antara individu atau kelompok sosial untuk mencapai tujuan bersama. Kerja sama dilakukan sejak manusia berinteraksi dengan sesamanya. Kebiasaan dan sikap mau bekerja sama dimulai sejak kanak-kanak, mulai dalam kehidupan keluarga lalu meningkat dalam kelompok sosial yang lebih luas.

 Kunci Jawaban Tema 3 Kelas 2 SD Halaman 74, 75, 76, 77, dan 78 Pasar Kelas  - Tribunnews.com Mobile

    Hari ini, kelas Siti mengadakan acara Pasar Kelas. Meja kelas ditata berjajar untuk memajang barang dagangan. Siswa membawa berbagai jenis barang dagangan. Edo menjual es lilin. Lani menjual aneka keripik. Dayu menjual mi goreng. Ayu menjual pisang goreng.

Ada beberapa siswa yang menjual alat tulis. Suasana kelas menjadi semarak. Siswa yang menjual berusaha menawarkan dagangan. Siswa yang membeli sibuk memilih dan menanyakan harga.

Beberapa siswa menampilkan tarian untuk menghibur temannya. Semua siswa sangat senang mengikuti kegiatan jual beli. Siswa belajar melakukan jual beli dengan jujur.

Ayo Berlatih! Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini!

Soal dan jawaban :

1. Siswa yang menjual barang disebut penjual
2. Siswa yang membeli barang disebut pembeli atau konsumen
3. Di Pasar Kelas, siswa saling bertemu dan melakukan saling membeli barang.
4. Siswa membeli barang menggunakan uang
5. Sebutkan barang-barang yang dijual di Pasar Kelas! makanan, minuman dan kerajinan
6. Beberapa siswa menampilkan presentasi untuk memeriahkan kegiatan Pasar Kelas.

 

Siti mengikuti kegiatan jual beli bersama temanteman. Siti membawa uang lima ribu rupiah. Siti ingin menukar uangnya dengan pecahan uang yang nilainya sama.

Tukarlah uang berikut dengan berbagai pecahan yang nilainya sama!

Tulislah Pecahan-pecahan yang Memiliki Nilai Sama dengan Uang 5000! Tema 3  Kelas 2 SD MI Halaman 75 - Kabar Lumajang

Tulislah pecahan-pecahan yang memiliki nilai sama dengan uang di atas!

7 Pahlawan yang Menjadi Gambar Uang Rupiah Kertas Cetakan Baru

Tulislah pecahan-pecahan yang memiliki nilai sama dengan uang di atas!

 Contoh Jawaban :

Uang Rp 2000,00 dapat ditukar ke pecahan yang lain, misalkan :

  • 20 koin uang pecahan Rp 100,00
  • 10 koin uang pecahan Rp 200,00
  • 4 koin uang pecahan Rp 500,00
  • 2 lembar uang pecahan Rp 1000,00
  • Rp1.000 - Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas


Siswa menjual berbagai makan dan minuman.
Ada juga yang menjual alat tulis.

Materi dan Kunci Jawaban Buku Siswa Tema 3 Kelas 2 Halaman 74, 75, 76, 77,  78 : Tugasku Sehari-hari Pembelajaran 6 Subtema 2 - DEDE TAUFIK

Ayo Berlatih! Pasangkan barang berikut dengan harga yang sesuai!


Kunci Jawaban Tema 3 Kelas 2 Subtema 2 Pembelajaran 6 Halaman 73, 74, 75,  dan 76 - Kabar Lumajang

 

Kegiatan Pasar Kelas dimeriahkan dengan tarian oleh siswa. Beberapa siswa menari “Menanam Jagung”. 

Gerakan Menari Menanam Jagung

Pembelajaran 6 Tema 3 Subtema 2 Tugasku Sehari-hari di Sekolah |  Mikirbae.com

Gerakan awal, ketika masuk panggung. Gerakan menggoyangkan tangan ke kanan dan ke kiri. Kaki jalan di tempat.

Gerakan tangan mengayun dari depan ke arah muka. Gerakan ini adalah “gerakan mengajak”. Gerakan menanam. Kedua tangan menyamping dengan lutut ditekuk, pandangan ke telapak tangan.

Gerakan silang dada. Tangan menyilang di dada lutut di tekuk. Gerakan mengambil cangkul. Tangan kanan ke depan bawah, tangan kiri dan kaki menyilang. Dilakukan secara bergantian.

Gerakan mencangkul. Kedua tangan melakukan gerakan mencangkul, lutut sedikit ditekuk. Tangan kanan di pinggang, tangan kiri ke samping kepala.

Gerakan kaki jalan di tempat. Kedua tangan diayun sambil berputar. Gerakan kaki jalan di tempat sambil berputar.


 

5. Penutup 

.    Demikian pembelajaran hari ini semoga bermanfaat dan dapat dipahami. selalu laksanakan sholat 5 waktu dan jangan lupa bersodaqoh., Jangan lupa untum pembelajaraan di hari Kamis  kita yaitu Tema 3 Subtema 3 Pembelajaran  1 .
Goog=d job Ananda Sholeh Sholeha .


































   








Tetap Semangat Ananda Sholeh Sholeha😍

















































.  





Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Materi Ajar Jum'at 20 September 2024

       H ari / Tanggal                 : Jumat  20 September  2024 Kelas                                       :  1 A   Mapel               ...