Hari / Tanggal : Selasa 19 April 2022
Tema ( 8 ) : Keselamatan di Rumah dan Perjalanan
Subtema (2 ) : Menjaga Keselamatan di Rumah
Pembelajaran : 5
Alokasi Waktu : 1 x Pertemuan
KD ( Kopetensi Dasar)
3.10 Mencermati penggunaan huruf kapital ( Nama Tuhan , Nama Orang Nama agama), serta tanda titik dan tanda tanya dalam kalimat yang benar
2.4 Menampilkan sikap kerja sama dalam keberagaman di sekolah
4.7 Memperaktikan penggunaan gerak lokomotor, nonlokomotor dan manipulatif dalam bentuk permainan dan menjaga keselamatan diri/ oranng lain dalam aktivitas
Tujuan Pembelajaran
1. Peserta didik mampu membaca kalimat sederhana dengan penggunaan tanda titik dan tanda tanya dengan lafal dan intonasi yang tepat
2. Peserta didik mampu mencerminkan persatuan dalam keberagaman teman sekolah dalam bentuk kerja sama
3. Peserta didik mampu mempraktikan menggukan gerak melempar dan menangkap dalam bentuk permaian dan menjaga keselamatan diri dengan benar .
Assalamualaikum wr.wb
Bismillahirahmanirahim ...
Semoga di pagi yang sangat cerah ini kalian sudah siap menerima materi pembelajaran yang akan ibu guru vina berikan yaa ..
Sebelum kita memulai pembelajaran, sebaiknya ananda sholeh sholehah semua sudah melaksanakan sholat dhuha setelah melakukan muroja'ah surat-surat pendek ya nak ...
Ananda sholeh sholehah di bulan ramadhan yang penuh berkah ini sebaiknya kita agar selalu bisa melakukan kegitan kegitan kebersamaan dalam hal kebaikan ..
Baik ananda sholeh sholehah 💗💕
Materi ajar Selasa 19 April 2022
" Tema ( 8 ) : Keselamatan di Rumah dan Perjalanan
Subtema (2 ) : Menjaga Keselamatan di Rumah"
Pembelajaran : 5
Marilah kita simak materi pembelajaran berikut ini👇👇👇
Pembelajaran 5
Beni dan Edo akan bermain di rumah udin . Di rumah udin, ada kolam renang, mereka akan bermain melempar dan menangkap bola. Udin meminta izin kepada ayah sebelum bermaian
Gerak manipulatif adalah gerakan yang melibatkan penguasaan pada sebuah objek atau benda. Gerak manipulatif juga bisa melibatkan suatu alat.
👉👉👉 Tetap semangat dalam menjalankan ibadah puasa
👉👉👉👉 Selalu melaksanakan sholat 5 waktu
👉👉👉 sholat dhuha dan murojaah
👉👉👉 Selalu menjaga kesehataa
Terimaksl.
Wasalamu'alaikum ...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar